Selepas jeda, kelengahan Rinov/Pitha harus dibayar mahal karena Mikkelsen/Soby berhasil meraih tiga poin beruntun.
Tak ingin terus terpuruk, sinyal kebangkitan ditunjukkan oleh Rinov/Pitha guna menjauh dari kejaran Mikkelsen/Soby.
Di sisi lain, perlawanan terus dilancarkan oleh Mikkelsen/Soby yang kian mendekati perolehan angka Rinov/Pitha.
Pertandingan gim kedua harus diselesaikan melalui adu setting sebelum akhirnya Rinov/Pitha menang dengan skor 22-20.
Baca Juga: Hylo Open 2021 - Para Unggulan Berguguran, Lee Zii Jia Lega Bisa Bertahan
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BWF Tournament Software |
Komentar