Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gol Bunuh Diri Buyarkan Kemenangan Persik Kediri atas Persiraja

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 6 November 2021 | 21:55 WIB
Penyerang asing Persik Kediri, Youssef Ezzejjari, sedang berlatih jelang laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 27 Agustus 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang asing Persik Kediri, Youssef Ezzejjari, sedang berlatih jelang laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 27 Agustus 2021.

Umpan silang Antoni Putro di dalam kotak penalti Persiraja Banda Aceh mampu dimaksimalkan dengan baik oleh Youssef Ezzejari melalui kaki kanannya, 1-0 untuk Persik Kediri.

Setelah tertinggal satu gol, Persiraja Banda Aceh memasukan Istiqar dan Nadhief dengan menarik keluar M Isa serta Shori Murata pada menit ke-70.

Kartu kuning kembali diberikan wasit kepada Paulo Henrique setelah melanggar Adi Eko Jayanto pada menit ke-79.

Persik Kediri melakukan pergantian pemain dengan menarik keluar Antoni Nugroho dan memasukan Ahmad Agung pada menit ke-83.

Baca Juga: Jadwal Persebaya Surabaya Seri 3 Liga 1, Derbi Jatim hingga Lawan Persib pada Pekan 16

Sebelum keluar, Antoni Nugroho mendapatkan kartu kuning.

Pergantian pemain dilakukan Persiraja Banda Aceh setelah Supriyadi mengalami cedera dan dimasukan Alfasyumi pada menit ke-87.

Empat menit tambahan waktu yang diberikan wasit mampu dimaksimalkan dengan baik oleh Persiraja Banda Aceh.

Tim berjulukan Lantak Laju itu mampu menyamakan kedudukan lewat gol bunuh diri Arthur Felix pada menit ke 90+1.

Baca Juga: Persiraja Banda Aceh Vs Persik Kediri Masih Imbang di Babak Pertama


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X