Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pede Saja Tidak Cukup, Pembalap Indonesia Andi Gilang Petik Pelajaran dari Moto3 Algarve

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 8 November 2021 | 14:45 WIB
Aksi dua pembalap Honda Team Asia, Yuki Kunii dan Andi Farid Izdihar, pada balapan Moto3 Algarve di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 7 November 2021.
HONDA TEAM ASIA/GOLD AND GOOSE
Aksi dua pembalap Honda Team Asia, Yuki Kunii dan Andi Farid Izdihar, pada balapan Moto3 Algarve di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 7 November 2021.

"Setelah akhir pekan yang bagus di Misano, kami tiba di sini, dan saya bisa bilang balapan ini tidak mudah," kata Andi Gilang dalam siaran pers tim.

"Akhir-akhir ini saya merasa sangat baik, saya melewatkan kesempatan tampil di Q2 hanya karena kesalahan kecil."

"Konsekuensinya adalah posisi start yang buruk. Start dari belakang membuat semuanya menjadi lebih sulit karena Anda harus menyalip banyak pembalap."

"Meski begitu, saya telah melihat beberapa hal positif yang akan kami coba terapkan pada akhir pekan berikutnya di Valencia."

Baca Juga: Update Klasemen MotoGP 2021 - Quartararo Apes, Bagnaia Tambah Poin Via Red Flag

Kiprah Andi Gilang pada Moto3 2021 tinggal menyisakan satu balapan lagi.

Andi Gilang akan melakoni balapan terakhir musim ini pada seri GP Valencia pada 12-14 November di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol.

Sirkuit Ricardo Tormo di Valencia pada tahun lalu menjadi lokasi di mana Andi Gilang mencatat hasil terbaiknya di Moto2.

Manajer Honda Team Asia, Hiroshi Aoyama, sendiri percaya dengan potensi yang dimiliki pembalap asal Bulukumba tersebut.

Baca Juga: Catat DNF Pertama, Quartararo Banyak Lakukan Kesalahan pada MotoGP Algarve 2021


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Honda Team Asia
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X