Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Jadi Mentor Bek-bek Muda Barcelona, Dani Alves Siap Dipulangkan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 10 November 2021 | 21:45 WIB
Bek sayap Sao Paulo, Dani Alves.
TWITTER.COM/SAOPAULOFC
Bek sayap Sao Paulo, Dani Alves.

Baca Juga: Satu Lagi Legenda Pulang ke Barcelona, Xavi Ingin Jadikan Dani Alves Pelindung Lini Belakang

Alves sendiri sedang tidak bermain di klub mana pun setelah memutuskan pergi dari Sao Paulo pada September 2021.

Bek sayap berusia 38 tahun itu bermain lebih dari 390 pertandingan untuk peringkat ketiga Liga Spanyol musim 2020-2021 tersebut selama delapan musim.

Lionel Messi dan Dani Alves saat membela Barcelona.
TWITTER.COM/DAGUITOVALDES
Lionel Messi dan Dani Alves saat membela Barcelona.

Soal trofi, Alves telah memenangkan beragam trofi bersama Barcelona, ​​termasuk enam gelar Liga Spanyol dan tiga trofi Liga Champions.

Alves bukanlah legenda Barcelona pertama yang dikaitkan dengan kembalinya ke klub sejak kedatangan Xavi.

Baca Juga: Emile Smith Rowe Begitu Emosional saat Dapat Panggilan Pertama dari Timnas Inggris

Mantan kapten klub lainnya, Carles Puyol juga turut dicatut namanya dengan kembali sebagai pelatih di bawah arahan Xavi.

Presiden Barcelona, Joan Laporta memiliki pandangan positif soal ketersediaan Carles Puyol dan Dani Alves.

"Dani Alves membantu klub dalam banyak hal dan dia juga menawarkan bantuannya kepada kami dalam perspektif olahraga," kata Joan Laporta.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : sportskeeda
REKOMENDASI HARI INI

Pengalaman di Ducati Masih Dijaga, Optimisme Jack Miller Ubah Nasib Buruk Yamaha Setelah Rasakan Pahit Getir di KTM

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X