Namun, Odisseas Vlachodimos masih mampu menepis si kulit bulat.
Skor 1-0 untuk keunggulan Spanyol bertahan hingga wasit Szymon Marciniak meniupkan peluit tanda berakhirnya babak pertama.
Babak kedua dimulai, timnas Spanyol kembali menekan pertahanan timnas Yunani.
Adapun Spanyol kembali kesulitan untuk menembus kotak penalti Yunani.
Excluding shootouts, Pablo Sarabia has converted the first penalty for #Spain ???????? since September 2020 and missing the previous five (2 by S. Ramos vs Switzerland, A. Ruiz vs Lithuania, Gerard vs Poland and Morata vs Slovakia), ending their worst run in the 21st century. Success. pic.twitter.com/GKBI0wXicp
— OptaJose (@OptaJose) November 11, 2021
Sementara itu, Yunani mengandalkan serangan balik untuk mengejar ketertinggalan gol.
Sisa waktu di babak kedua tak mampu dimanfaatkan kedua tim untuk mencetak gol.
Skor 1-0 untuk kemenangan Spanyol bertahan hingga wasit Szymon Marciniak meniupkan peluit tanda berakhirnya babak kedua.
Baca Juga: Italia vs Swiss - Roberto Mancini Siap Bermain Tanpa Penyerang Murni
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | WhoScored |
Komentar