Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Langsung Digenjot Latihan Menu Ringan Setiba di Turki

By Wila Wildayanti - Sabtu, 13 November 2021 | 20:30 WIB
Skuat timnas Indonesia sedang berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia sedang berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.

Baca Juga: Gagal Menang Lawan Swiss, Roberto Mancini Tetap Percaya Italia Bisa Lolos ke Piala Dunia 2022

Latihan ringan memang jadi menu utama latihan perdana, tetapi Shin memastikan pada hari kedua latihan akan ditingkatkan.

Dari menu penguatan fisik hingga taktik akan menjadi latihan selanjutnya untuk para pemain.

“Besok pagi (kami akan) memulai dari sesi gym untuk latihan penguatan dan untuk sorenya akan ada latihan organisasi dan taktik,” ucapnya.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.

Bukan hanya cuaca yang mendukung, tetapi pelatih berusia 52 tahun itu menyebut bahwa fasilitas di Turki juga memuaskan.

Shin menilak bahwa lapangan untuk latihan juga bagus, sehingga para pemain pun menjalani latihan dengan antusias.

Baca Juga: Tatap Seri Ketiga, Pelatih Persib Harap Pemain Bisa Cetak Gol Lebih Baik

“Hampir semua (fasilitas) sangat memuaskan, mulai dari cuaca sangat baik untuk latihan dan juga lapangan sangat baik kondisinya," tuturnya.

Sementara itu, timnas Indonesia direncanakan akan menghadapi dua laga uji coba dalam TC di Turki ini.

Timnas Indonesia akan menghadapi Afghanistan (16/11) dan Myanmar (25/11/2021).

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 - Lionel Messi Cuma Main 14 Menit, Argentina Menang Minimalis atas Uruguay

Dua laga uji coba itu dilakukan sebagai bentuk persiapan timnas Indonesia untuk menghadapi Piala AFF 2020 yang rencananya bergulir di Singapura pada Desember mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X