Baca Juga: Khamzat Chimaev Siap Beraksi Lagi, Korban Kamaru Usman Jadi 'Buruan' Selanjutnya
Mendapatkan kesempatan pulang ke negaranya, Fortes mengaku senang.
Menurutnya, hal ini menjadi tambahan semangat untuk kembali membela Singo Edan.
Baca Juga: Pelatih Persib Bandung Bicara Soal Kriteria Tim Juara Liga 1 2021
Penampilan pemain berusia 27 tahun ini semakin matang di seri kedua.
Tercatat, dia sudah mencetak 6 gol dan menjadi top skorer sementara untuk Singo Edan.
"Setelah bertemu dengan keluarga saya lebih termotivasi. Bagi saya keluarga adalah hal yang penting."
"Ke depan tidak ada masalah, saya lebih fokus dan bersemangat,” kata Carlos Fortes dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.
Baca Juga: Kesempatan Langka Latih Man United, Brendan Rodgers Diyakini Tak akan Tolak Tawaran Setan Merah
Untuk pertandingan pertama, Singo Edan akan berhadapan dengan Persik (19/11/2021).
Selain itu, di seri ketiga ada beberapa tim tangguh yang akan menguji konsistensi KH Yudo dkk, yakni Persib (28/11/2021), Bali United (5/12/2021) dan Bhayangkara FC (19/12/2021).
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | aremafc.com |
Komentar