Mantan pemain Persija ini harus absen karena akumulasi kartu.
Baca Juga: Pelatih Persib Bandung Bicara Soal Kriteria Tim Juara Liga 1 2021
Sementara itu, Syafril Usman mengatakan persiapan timnya menghadapi seri ketiga tidak mengalami kendala.
Salah satu evaluasi tim yakni penyelesaian akhir sudah dibenahi selama jeda kompetisi.
Untuk melawan PSS, pihaknya juga sudah mempelajari kelebihan dan kekurangan tim lawan.
"Semua kita sudah antisipasi permainan PSS Sleman baik menyerang dan bertahannya. Kita perbanyak latihan shooting dari tengah, karena PSS terbuka tengahnya," ujarnya.
View this post on Instagram
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Tribun Timur |
Komentar