Baca Juga: Daftar 36 Pemain Timnas U-18 Indonesia ke Turki, Ada Pilar Persib, Persija, hingga Persis Solo
Sehingga sudah banyak pemain yang memiliki pengalaman.
Bukan hanya sebaran pemain dari klub-klub saja, tetapi mereka juga datang dari berbagai provinsi.
“Pemain ini tersebar di beberapa klub, dari Liga 1 ada 10 pemain, kemudian Liga 2 ada enam pemain dan Liga 3 ada empat pemain, dan sisanya 16 pemain dari Elit Pro Academy U-18,” ucap mantan pemain Persikab Balikpapan.
Baca Juga: Jules Kounde Akhirnya Buka Mulut soal Kegagalannya Pindah ke Chelsea
“Kemudian ini ada delapan pemain dari Jawa Barat, 3 pemain dari Jawa Tengah, dan 5 pemain dari Jawa Timur,” tuturnya
“Kemudian satu Daerah Istimewa Yogyakarta, 2 Papua , 6 Sumatera, 2 dari Sulawesi, dan 4 pemain dari DKI Jakarta.”
Dengan itu maka sebaran timnas U-18 Indonesia kali ini merata secara menyeluruh dan lebih lengkap.
Sementara itu, timnas U-18 Indonesia ini direncanakan akan menjalani TC di Turki dari 16 November hingga 1 Desember 2021.
Baca Juga: Quartararo Minta Yamaha Buat Motor yang Bisa Lawan Ducati pada MotoGP 2022
Selama di Turki Ronaldo Kwateh dan kawan-kawan juga dijadwalkan akan menjalani tiga laga uji coba.
Dua direncanakan melawan Antalyaspor U-18 pada 21 November, lalu 24 November melawan Alayanspor U-18, dan 27 November masih menunggu kepastian lawan uji coba.
View this post on Instagram
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar