Dari 10 pertandingan tersebut, Hazard hanya tampil starter dalam empat laga.
Sisanya, Hazard diturunkan dari bangku cadangan atau sebagai pemain pengganti.
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, lebih sering memainkan Vinicius Junior dan Rodrygo di posisi sektor sayap.
Roberto Martinez turut mengomentari performa Hazard.
???? ¡HORARIO CONFIRMADO! ✅
— Real Madrid C.F. (@realmadrid) November 17, 2021
???? @LaLiga
???? @AthleticClub
???? 01/12/2021 | 21:00 CET | J-9
✈️ 22/12/2021 | 21:30 CET | J-21 pic.twitter.com/skUpg3NLqa
Menurut Roberto Martinez, Hazard tengah berada dalam kondisi yang menyedihkan.
"Dalam beberapa tahun terakhir, Hazard telah hidup dengan itu, tetapi dia telah berkonsentrasi pada tim nasional," kata Martinez seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.
Baca Juga: Performa Paul Pogba terus Dikritik, Eks Bek Arsenal Berikan Dukungan
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Marca |
Komentar