Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Disarankan Beri Istirahat ke Harry Maguire

By Lariza Oky Adisty - Senin, 22 November 2021 | 11:45 WIB
Kapten Manchester United, Harry Maguire, disambut Ole Gunnar Solskjaer usai mendapat kartu merah dalam laga Liga Inggris di markas Watford (20/11/2021).
Z VOETBAL
Kapten Manchester United, Harry Maguire, disambut Ole Gunnar Solskjaer usai mendapat kartu merah dalam laga Liga Inggris di markas Watford (20/11/2021).

Kekalahan Man United dari Watford juga menandai berakhirnya masa kerja pelatih mereka, Ole Gunnar Solskjaer, yang dipecat keesokan harinya. 

Rio Ferdinand bersimpati kepada Maguire. 

“Momen kartu merah Maguire sangat buruk. Dia akan sangat menyesali situasi ini dan duduk merenungi kesalahannya,” kata Ferdinand, dikutip BolaSport.com dari Metro. 

Baca Juga: Skenario Pasca-Pemecatan Solskjaer: Pochettino Latih Ronaldo, Zidane Jadi Bosnya Messi

“Maguire memang sosok profesional, tetapi dia harus mempertanggungjawabkan penampilannya.” 

“Situasi Maguire bukan cuma sebatas kartu merah atau penampilannya melawan Watford. Ia sudah menunjukkan tanda-tanda tak maksimal selama beberapa pekan terakhir.” 

“Semua elemen dan bagian individu dari Man United harus bertanggung jawab untuk kekalahan melawan Watford karena mereka bagian dari kekusutan ini," tutur Ferdinand. 

Baca Juga: 5 Kandidat Pengganti Solskjaer di Man United, Salah Satunya bakal Jadi Pengkhianat Liverpool

Bek Man United era 2002 hingga 2014 tersebut menyarankan Maguire diberi waktu untuk tidak bermain dulu. 

Sebab, Ferdinand menilai bek berusia 28 tahun itu kelelahan setelah menjalani Piala Eropa 2020 bersama tim nasional Inggris pada musim panas 2021. 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Metro
REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X