"Tapi semangat dan disiplin anak-anak bagus sekali, organisasi sama kalau kita lihat di babak pertama, menit 5 atau 10 kita sudah ada satu peluang yang bagus sekali, menit 44 lagi, lagi kesempatan besar ."
"Bhayangkara FC sama ada satu kesempatan di menit ke-45, babak kedua lagi kita ada kesempatan sama Kojic dan Juninho tapi sekali lagi saya senang karena kita bisa lihat anak-anak sudah dapat confidense yang bagus dan tidak panik seperti yang kemarin dan kita tetap positif," ujarnya.
Baca Juga: Kemnaker Wajibkan Pemain Liga 1 dan Liga 2 Didaftarkan BPJS
Sementara itu, walau senang Dejan memastikan bahwa dari awal target timnya bukanlah seri.
PSS Sleman sejatinya mengincar tiga poin dari Bhayangkara FC.
"Target kita menang hari ini," ucap Dejan.
"Kalau kamu gak bisa menang jangan kalah." tuturnya.
Lebih lanjut, Dejan ingin anak-asuhnya mangalihkan fokus ke laga selanjutnya yakni melawan Persita Tangerang.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar