Kemenangan kali ini membuat Chico akan menghadapi rekan satu negaranya, Jonatan Christie pada babak 16 besar.
Jonatan menembus babak kedua setelah menundukkan Liew Daren (Malaysia), 21-14, 21-15.
Ke depannya pemain berperingkat ke-60 itu mau bermain lebih baik lagi dan tidak memikirkan soal hasil akhir.
"Masuk 16 besar, saya hanya ingin bermain lepas dan tanpa beban pada setiap pertandingannya," ujar Chico.
Baca Juga: Indonesia Open 2021 - Evaluasi Bikin Fajar/Rian Tenang di Poin Kritis
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Badminton Indonesia.org |
Komentar