Namun sepakannya masih bisa ditepis David de Gea dan hanya menghasilkan sepak pojok.
Chelsea terus menguasai permainan hingga 10 menit pertama.
Sedangkan Man Unitd terlihat menugaskan trisula depan yang terdiri dari Bruno Fernandes, Jadon Sancho dan Marcus Rashford untuk melakukan pressing sejak awal.
Pada menit ke-17, sepakan Hakim Ziyech masih yang bermaksud mengumpan hanya melebar di sisi gawang De Gea.
Baca Juga: Diwarnai Hujan Salju, Ilkay Guendogan Bawa Man City Unggul atas West Ham pada Babak Pertama
Lini belakang Chelsea juga mulai maju untuk memecah kebuntuan.
Pada menit ke-30, Antonio Ruediger melepas tembakan dari luar kotak penalti, namun hanya menerpa tiang gawang atas David de Gea.
Lima menit berselang, Hudson-Odoi mengetes De Gea dengan tembakannya usai menerima bola dari Bruno Fernandes.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Premierleague.com |
Komentar