Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

World Tour Finals 2021 Makan 4 Korban Dalam 2 Hari, Jadwal Absurd BWF Siksa Para Pemain

By Bagas Reza Murti - Kamis, 2 Desember 2021 | 12:50 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, berupaya merenggangkan otot punggungnya yang terasa sakit saat menjalani pertandingan melawan wakil India, Lakshya Sen, pada penyisihan Grup A BWF World Tour Finals 2021 di Bali International Convention Center & Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Rabu (
HUMAS PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, berupaya merenggangkan otot punggungnya yang terasa sakit saat menjalani pertandingan melawan wakil India, Lakshya Sen, pada penyisihan Grup A BWF World Tour Finals 2021 di Bali International Convention Center & Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Rabu (

 

Dari instagram Satwiksairaj Rankireddy, dikonfirmasi bahwa ia mengalami cedera lutut yang membuatnya tak sanggup melanjutkan turnamen.

Dengan begitu ada 4 kontestan yang sudah cabut dari gelaran BWF World Tour Final 2021 meski turnamen ini baru memasuki hari kedua.

Banyaknya pemain yang tumbang kemungkinan disebabkan dengan jadwal BWF yang terlampau padat.

BWF menggelar 8 turnamen sejak Piala Sudirman 26 September 2021.

Baca Juga: Mohamed Salah Dilempari, Alisson Becker Justru Tendang Botol ke Suporter Everton

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Satwiksai Raj Rankireddy (@satwik_rankireddy)

Di antara jadwal superpadat itu, hanya ada waktu lowong dua pekan, yakni seminggu sebelum Thomas-Uber Cup (4-9 Oktober) dan seminggu sebelum Indonesia Masters (8-15 November).

Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus/Kevin pernah menyinggung soal padatnya jadwal BWF ini usai memenangi gelar Indonesia Open 2021.

"Memang pertandingan sangat banyak dan beruntn ya, tapi kami tak menyalahkan siapapun dengan kondisi ini," ujar Marcus.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Marselino In, Shin Tae-yong Pastikan 4 Pemain Abroad Timnas Indonesia Diijinkan Klub untuk Berlaga di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X