Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Marc Marquez, MotoGP Akan Kehilangan Sosok Penting di Kejuaraan

By Muhamad Husein - Senin, 6 Desember 2021 | 07:30 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, di podium pertama usai balapan MotoGP Emilia Romagna 2021 di Sirkuit Misano, Italia, MInggu (24/10/2021).
TWITTER.COM/MOTOGP_ESPN
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, di podium pertama usai balapan MotoGP Emilia Romagna 2021 di Sirkuit Misano, Italia, MInggu (24/10/2021).

Pembalap berjuluk The Baby Alien tersebut awalnya disebut mengalami gegar otak. Namun setelah diperiksa lebih lanjut Marquez dinyatakan diplopia.

Dengan kejadian ini, Honda tidak bisa menggunakan jasa Marquez pada dua balapan terakhir di MotoGP 2021.

Mereka bahkan harus bersabar lagi menunggu Marquez pulih dari cedera yang lebih serius dari kondisi lengannya. 

Guidotti juga berharap yang terbaik dari kondisi mantan pembalap asuhannya. Dia ingin Marquez bisa pulih dari cedera diplopia.

Baca Juga: Ayah Jorge Lorenzo Tunjukkan Sisi Lemah dari Valentino Rossi

Dia juga meyakini bahwa Marquez menjadi salah sosok yang memiliki peran penting di kejuaraan.

Sehingga jika tak ada Marquez di kejuaraan akan menjadi kerugian besar bagi MotoGP ke depan.

"Seorang pembalap yang telah memenangkan enam gelar juara dunia dalam delapan tahun terakhir masih menjadi referensi," kata Guidotti, dikutip BolaSport.com dari Motosan.es.

"Dan kehilangan dia akan menjadi kerugian besar bagi seluruh kejuaraan. Saya berharap dia bisa mengatasi masalahnya," sambung Guidotti.

Baca Juga: Dampak Pensiunnya Valentino Rossi dari MotoGP Khusus untuk Yamaha

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Nasib Miris Fabio Quartararo yang Mengaku Sampai Frustrasi Karena Yamaha Remuk pada MotoGP 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136