Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Dua Gol Richarlison Dibatalkan VAR, Arsenal Kena Comeback Everton di Menit-menit Akhir

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 7 Desember 2021 | 05:13 WIB
Richarlison sukses membuat gol ketiga yang memaksa Everton dan Arsenal berbagi angka 1-1 pada laga pekan ke-15 Liga Inggris 2021-2022.
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Richarlison sukses membuat gol ketiga yang memaksa Everton dan Arsenal berbagi angka 1-1 pada laga pekan ke-15 Liga Inggris 2021-2022.

Arsenal mendapatkan dua peluang pada menit ke-84 dan ke-86 masing-masing melalui sundulan Eddie Nketiah dan sepakan jarak jauh Bukayo Saka yang mengarah ke gawang.

Sementara itu, Everton ganti mendapat kesempatan untuk mencetak gol pada menit ke-90 melalui sepakan jarak jauh Abdoulaye Doucoure yang diamankan oleh Ramsdale.

Baca Juga: Kisruh dengan Playboy Bengal dari Real Madrid, Cristiano Ronaldo Diminta Hidup seperti Lionel Messi

Di masa injury time babak kedua, drama pun terjadi.

Everton justru berhasil menggenapi comeback berkat gol jarak jauh dari Demarai Gray yang bersarang telak di pojok bawah gawang Arsenal pada menit ke-90+2.

Usai memanfaatkan sodoran umpan pendek dari Andre Gomes, Gray lantas melepaskan tembakan dari luar kotak penalti yang gagal dibendung oleh Ramsdale. Everton berbalik unggul 2-1.

Keunggulan 2-1 Everton atas Arsenal berhasil dipertahankan hingga laga bubar.

Hasil ini membuat Arsenal harus turun ke peringkat ke-7 sementara Everton berhasil naik ke urutan ke-12 klasemen Liga Inggris.

Everton 2-1 Arsenal (Richarlison 80', Demarai Gray 90+2'; Martin Odegaard 45+2')

Susunan pemain:

Everton (4-4-1-1): 1-Jordan Pickford; 23-Seamus Coleman, 13-Yerry Mina (4-Mason Holgate 31'), 5-Michael Keane, 22-Ben Godfrey; 24-Anthony Gordon (17-Alex Iwobi 87'), 16-Abdoulaye Doucoure, 6-Allan, 11-Demarai Gray; 14-Andros Townsend (21-Andre Gomes 66'); 7-Richarlison

Pelatih: Rafael Benitez

Arsenal (4-2-3-1): 32-Aaron Ramsdale; 18-Takehiro Tomiyasu, 4-Benjamin White, 6-Gabriel Magalhaes, 3-Kieran Tierney (20-Nuno Tavares 65'); 5-Thomas Partey, 34-Granit Xhaka; 7-Bukayo Saka, 8-Martin Odegaard, 35-Gabriel Martinelli (30-Eddie Nketiah 71'); 9-Alexandre Lacazette (14-Pierre-Emerick Aubameyang 85')

Pelatih: Mikel Arteta

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : premierlague.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136