Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penyebab Timnas Indonesia Bisa Kemasukan Dua Gol dari Kamboja

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 10 Desember 2021 | 05:30 WIB
Pemain timnas Indonesia, Irfan Jaya, berduel dengan pemain timnas Kamboja, Sambath Tes, dalam laga perdana Piala AFF 2020, Kamis (9/12/2021).
Media PSSI
Pemain timnas Indonesia, Irfan Jaya, berduel dengan pemain timnas Kamboja, Sambath Tes, dalam laga perdana Piala AFF 2020, Kamis (9/12/2021).

Kedua pemain itu terpaksa harus membela klubnya di Liga 1 terlebih dahulu.

“Untuk pertandingan berikutnya kami akan kedatangan beberapa pemain tambahan yang akan memperkuat lini pertahanan,” kata Shin Tae-yong.

Faktor kemasukan dua gol juga karena para pemain timnas Indonesia sudah lama tidak bermain di kompetisi resmi.

Baca Juga: 40 Cabor Dipertandingkan pada SEA Games 2022 Vietnam, Berikut Daftarnya

Terakhir, timnas Indonesia melawan Taiwan di Thailand pada Agustus lalu.

“Jadi fokus pemain sangat-sangat kurang hingga kami kemasukan gol,” kata Shin Tae-yong.

Saat melawan Kamboja, Shin Tae-yong menurunkan Alfreandra Dewangga dengan berduet bersama Ryuji Utomo di lini tengah pertahanan timnas Indonesia.

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Man of The Match Timnas Indonesia vs Timnas Kamboja

Menyambut babak kedua, Ryuji Utomo ditarik keluar dan digantikan oleh Victor Igbonefo.

Pratama Arhan juga sempat ditarik keluar karena mengalami cedera dan digantikan oleh Edo Febriansyah.

“Kami yakin dengan tambahan pemain tersebut dapat kami perbaiki kedepannya,” kata Shin Tae-yong.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Liverpool Menang Comeback, Arne Slot Samai Prestasi Ancelotti, Tanda-Tanda Debutan Langsung Juara?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X