Aksi ini murni kegiatan sosial yang dilakukan Bonek.
Baca Juga: Ketum PSSI Sebut Timnas Indonesia Masih Perlu Perbaikan
Hasil penjualan tiket pun disumbangkan untuk korban bencana alam Gunung Semeru.
Tak lupa, apresiasi diberikan pihak Persebaya untuk Bonek.
"Ucapan terima kasih kepada Bonek dan seluruh pihak yang turut mensukseskan kegiatan sosial Bonek Peduli Semeru," tulis Persebaya.
Baca Juga: Ricky Kambuaya Jadi Pemain Terbaik di Laga Timnas Indonesia Vs Kamboja
"Tiket nonton dari rumah laga Persib vs Persebaya akhirnya terjual 13.817."
"Penjualan tiket sudah ditutup, seluruh hasil kegiatan ini akan disumbangkan kepada korban bencana alam gunung Semeru," tutupnya.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | INSTAGRAM/@OFFICIALPERSEBAYA |
Komentar