Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Charles Oliveira Mentahkan Ramalan Khabib Nurmagomedov, Sang Murid Kirim Pesan

By Agung Kurniawan - Minggu, 12 Desember 2021 | 19:15 WIB
Juara kelas ringan UFC, Charles Oliveira, melakukan selebrasi usai mengamankan sabuknya pada UFC 269 di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Minggu (12/12/2021). Dalam duel tersebut, Oliveira kalahkan Dustin Poirier melalui submission ronde ketiga.
TWITTER.COM/UFC
Juara kelas ringan UFC, Charles Oliveira, melakukan selebrasi usai mengamankan sabuknya pada UFC 269 di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Minggu (12/12/2021). Dalam duel tersebut, Oliveira kalahkan Dustin Poirier melalui submission ronde ketiga.

Salah satunya adalah Islam Makhachev yang menempati peringkat empat dalam rangking penantang gelar kelas ringan UFC.

Petarung yang sudah dianggap saudara sendiri oleh Khabib Nurmagomedov secara terbuka mengirimkan pesan kepada Charles Oliveira.

Islam Makhachev rupanya meminta Charles Oliveira menjaga sabuk juara tersebut untuk dirinya yang masih menyusun jalan ke medan pertempuran.

"Selamat untuk @CharlesDoBronxs, bertahanlah di sana untuk saya," tulis Islam Makhachev melalui akun Twitter pribadinya.

Mantan petarung kelas ringan UFC, Khabib Nurmagomedov (3 dari kiri) berpose dengan kolega-koleganya. Dari kiri: Islam Makhachev, juara kelas welter UFC Kamaru Usman, Nurmagomedov, dan Zubaira Tukhugov.
INSTAGRAM.COM/KHABIB_NURMAGOMEDOV
Mantan petarung kelas ringan UFC, Khabib Nurmagomedov (3 dari kiri) berpose dengan kolega-koleganya. Dari kiri: Islam Makhachev, juara kelas welter UFC Kamaru Usman, Nurmagomedov, dan Zubaira Tukhugov.

Islam Makhachev memiliki peluang besar untuk menjalani laga perebutan gelar juara kelas ringan melawan Charles Oliveira.

Kesempatan itu akan datang jika Islam Makhachev mengalahkan Beneil Dariush, peringkat tiga, pada Februari tahun depan.

Pemenang laga digadang-gadang akan mendapat giliran dalam laga perebutan gelar setelah penantang terdepan, Justin Gaethje.

Islam Makhachev telah memenangi sembilan pertarungan secara beruntun. Adapun tahun ini dia sudah menang tiga kali.

Baca Juga: Hasil UFC 269 - 6 Tahun Obrak-abrik UFC, Si Singa Amanda Nunes Tumbang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X