Hasilnya, Afena-Gyan diusir dari lapangan oleh wasit Alessandro Prontera karena sudah menerima kartu kuning kedua.
Dengan kemenangan 2-0 atas Spezia, AS Roma berhak meraup tiga poin penuh dalam laga tersebut.
AS Roma pun naik ke posisi keenam klasemen sementara Liga Italia 2021-2022 dengan raihan 28 poin dari 17 laga.
Tim asuhan Jose Mourinho itu berhasil menyalip Juventus yang kini berada di posisi ketujuh.
Juventus kalah selisih gol dengan AS Roma dan harus berada satu setrip di bawah tim ibu kota.
Baca Juga: Hasil Lengkap UECL - AS Roma Pastikan Juara Grup, Nasib Tottenham Di Ujung Tanduk
Berikut hasil dan klasemen Liga Italia 2021-2022 yang dikutip BolaSport.com dari Lega Serie A:
AS Roma 2-0 Spezia (Chris Smalling 6', Roger Ibanez 56')
Here's the updated #SerieA???? league table after 1️⃣7️⃣ matchdays!
How is your team doing? ????????#WeAreCalcio pic.twitter.com/ngC9Dx6epv— Lega Serie A (@SerieA_EN) December 13, 2021
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Lega Serie A, Opta Paolo |
Komentar