Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Utang Shin Tae-yong pada Park Hang-seo Meski Timnas Indonesia Imbang Lawan Vietnam

By Hugo Hardianto Wijaya - Kamis, 16 Desember 2021 | 14:55 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo (kiri), berbicara dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
BONG DA
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo (kiri), berbicara dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

3. Utang Empat Gol di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Laga kontra timnas Vietnam di Piala AFF 2020 merupakan pertemuan kedua Shin Tae-yong dengan Park Hang-seo sebagai pelatih timnas Indonesia.

Sebelumnya, Shin Tae-yong menghadapi Park Hang-seo dengan status pelatih skuad Garuda pada Kualifikasi Piala Dunia 2022, 7 Juni 2021.

Saat itu, Shin Tae-yong 'terluka' parah karena gawang timnas Indonesia kebobolan empat gol tanpa bisa memberikan balasan.

Harapannya, pada laga malam tadi, Shin Tae-yong bisa membayar utang empat gol ke gawang Vietnam.

Baca Juga: Perluas Cakupan BSU, Kemenaker Pastikan Penerima Tepat Sasaran

Pemain timnas Indonesia Vs Vietnam
PSSI
Pemain timnas Indonesia Vs Vietnam

Sayangnya, gempuran para penyerang Vietnam ke lini pertahanan timnas Indonesia membuat Witan Sulaeman dkk jarang mendapat peluang.

Di satu sisi, Shin sendiri mengaku hanya mengincar hasil seri dalam laga malam tadi.

Menurutnya, meski kalah dominasi, Alfeandra Dewangga dkk unggul dalam hal mental dibanding para pemain The Golden Stars.

“Sebelum bertanding juga, saya berpikir kalau kita tidak menang paling tidak seri, memang tim Vietnam tim terbaik, memang kalau dilihat sisi kemampuan kami memang lebih kurang,” ujar Shin Tae-yong dalam jumpa pers yang turut dihadiri BolaSport.com, Rabu (16/12/2021).

“Tetapi, saya tegaskan kepada pemain, secara mental kami lebih kuat, tentu ini jadi motivasi,” ucapnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Messi dan Ronaldo Benar-benar Tak Tersentuh, Lewandowski Bangga Sempat Bersaing dengan 2 Megabintang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X