"Jadi sampai bagian itu harus diperbaiki khususnya para pemain masih muda untuk kontrol pertandingan sedikit berkurang," sambung Shin Tae-yong.
Ia pun berharap pada pertandingan selanjutnya kekurangan itu tidak terulang.
Timnas Indonesia masih harus menunggu tim mana yang harus menjalani lawan di partai puncak Piala AFF 2020.
Yaitu antara Vietnam atau Thailand.
Baca Juga: Gol Cepat Ezra Walian Buka Keunggulan Timnas Indonesia atas Singapura
Pada leg pertama semifinal, Thailand sukses memetik kemenangan 2-0 atas Vietnam.
Leg kedua laga tersebut dijadwalkan berlangsung pada Minggu (26/12/2021).
"Jadi untuk kedepannya lebih menunjukkan lagi perkembangan," ucap mantan pelatih Korea Selatan itu.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar