Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nadeo Argawinata Pahlawan, Hentikan Timnas Indonesia Nge-Blank 47 Menit

By Dwi Widijatmiko - Sabtu, 25 Desember 2021 | 23:45 WIB
Kiper timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, nampak sedang memberikan intruksi kepada rekan-rekannya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, nampak sedang memberikan intruksi kepada rekan-rekannya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

Tetapi, kondisi 11 vs 9 dalam jumlah pemain ternyata tidak instan bisa dimanfaatkan timnas Indonesia.

Di menit ke-74, Singapura malah secara luar biasa berbalik unggul 2-1 lewat tendangan bebas Shahdan Sulaiman menyusul pelanggaran yang dibuat Alfeandra Dewangga.

Pelanggaran-pelanggaran dilakukan Witan dan Asnawi Mangkualam terjadi saat proses transisi timnas Indonesia kalang kabut setelah kehilangan bola.

Pratama Arhan akhirnya bisa menyamakan kedudukan di menit ke-87.

Baca Juga: Main dengan 10 Pemain, Singapura Paksa Timnas Indonesia Imbang di Babak Pertama

Namun, kegamangan Indonesia masih terlihat karena dua menit berselang, Arhan malah ganti membuat kesalahan dengan melanggar Shawal Anuar di kotak penalti dalam sebuah serangan balik Singapura.

Selama dua menit terakhir babak pertama dan 45 menit babak kedua, timnas Indonesia seperti nge-blank karena semua menjadi serbasalah.

Penalti Singapura saat waktu mulai memasuki injury time sudah menempatkan tim asuhan Shin Tae-yong di ujung tanduk.

Bayang-bayang kekalahan mengejutkan dari Singapura yang bermain dengan 9 orang sudah terasa.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X