Menurut Ancelotti, insiden pengundian ulang tersebut merupakan situasi yang menyedihkan.
Kendati demikian, Ancelotti ingin fokus pada hasil pengundian yang mempertemukan Real Madrid dengan PSG.
Juru taktik asal Italia ini ingin skuad asuhannya terbebas dari cedera dan COVID-19 ketika bertemu dengan klub raksasa Prancis itu.
Baca Juga: 5 Rekor Inter Milan Era Simone Inzaghi, Bikin Cepat Move-on dari Antonio Conte
Adapun pertemuan pertama Real Madrid dan PSG akan digelar di Parc des Princes pada Selasa (15/2/2022) waktu setempat atau Rabu pukul 03.00 WIB.
"Itu adalah situasi yang menyedihkan, kesalahan yang jelas. Tapi begitulah, itu adalah kesalahan dan tidak lebih," tutur Ancelotti, dikutip BolaSport.com dari AS.
"Sekarang kami harus fokus pada pertandingan melawan PSG."
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | AS.com |
Komentar