Timnas Indonesia pada Piala AFF 2010 kembali berjuang hingga babak final.
Melawan Malaysia, pada leg pertama skuad Garuda harus kalah tiga gol.
Saat itu, pertandingan terpaksa dihentikan karena pemain Indonesia mendapatkan gangguan laser.
Pada leg kedua yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, timnas Indonesia berhasil menang 2-1.
Namun, selisih agregat gol membuat Indonesia kembali harus merelakan trofi AFF.
Baca Juga: Pemilik Tangan Besi Bersabda, Raja Tinju Canelo Alvarez Sudah Jadi Legenda
Timnas Thailand kembali menjadi mimpi buruk Indonesia untuk ketiga kali.
Pada leg pertama Piala AFF 2014, timnas Indonesia berhasil menang dengan skor 2-1.
Namun, trofi Piala AFF kembali gagal diraih setelah Thailand menang di leg kedua dengan skor 2-0.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar