Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketimbang Bicara Gelar Liga Inggris, Pep Guardiola Lebih Risau Man City Cetak Gol Telat

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 2 Januari 2022 | 06:40 WIB
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, usai laga melawan Arsenal di Stadion Emirates, London, Inggris, Sabtu (1/1/2022) waktu setempat.
TWITTER.COM/BBC
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, usai laga melawan Arsenal di Stadion Emirates, London, Inggris, Sabtu (1/1/2022) waktu setempat.

Baca Juga: Rekor Kemenangan Man City Terancam Usai, Arsenal Perkasa pada Paruh Pertama

“Menurut saya Manchester City belum pasti juara. Adanya 11 pertandingan beruntun pada periode ini sangat berat,” kata Guardiola, dikutip BolaSport.com dari BBC. 

“Kami punya banyak kasus COVID-19 dan cedera pemain pada musim ini."

"Hari ini Kyle Walker baru hadir lagi di bangku cadangan sejak dia positif mengidap COVID-19.” 

Manchester City sangat lelah dan Arsenal tim yang lebih bagus, tetapi kadang kami dinaungi keberuntungan,” tutur Guardiola lagi. 

Baca Juga: Liga Inggris Belum Usai, Manchester United Masih Bisa Finis di 4 Besar

Ketimbang membicarakan soal kans juara milik Manchester City, Pep Guardiola memilih menyoroti gol kemenangan yang diraih timnya pada injury time babak kedua.  

Manchester City bukan tim yang biasa mencetak gol pada masa injury time. Saya tak ingat kapan terakhir kali kami melakukannya," kata Guardiola.

"Mungkin 2-3 tahun lalu saat Raheem Sterling mencetak gol melawan Southampton.” 

“Mencetak gol pada masa injury time bukan karakteristik Manchester City. Namun, Arsenal mengubah sistem permainan saat bermain dengan 10 orang.” 

“Kami mengandalkan kesalahan yang mereka buat agar bisa mencetak gol kemenangan,” tutur Guardiola melanjutkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : BBC
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X