Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Mengaku Marah Saat Yamaha Rekrut Jorge Lorenzo

By Delia Mustikasari - Selasa, 4 Januari 2022 | 18:20 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.
TWITTER.COM/MOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.

Yamaha merekrut Jorge Lorenzo untuk mempersiapkan masa depan setelah pria berjulukan The Doctor itu gagal menjadi juara dunia 2006.

"Saya marah pada Yamaha. Mereka pikir pendatang baru dibutuhkan," kata Rossi dilansir BolaSport.com dari MotorSport.

Rossi berusia 29 tahun saat itu dan berada di puncak kariernya.

"Saya bertanya-tanya mengapa mereka melakukan itu. Saya bertaruh pada Yamaha untuk tahun 2004 ketika mereka sangat lambat. Kami memenangkan banyak kejuaraan bersama. Saya tidak pantas mendapatkan Jorge Lorenzo untuk menjadi rekan setim saya," aku Rossi.

Penting bagi Yamaha memiliki pembalap kedua yang kuat untuk mempersiapkan masa depan mereka sendiri.

"Mereka memilih saya/ Dia tidak suka itu, tetapi Yamaha harus memikirkan masa depannya sendiri dan bukan hanya tentang masa kini," ucap Lorenzo.

"Wajar jika dia tidak menyukainya. Itu manusiawi karena Anda selalu ingin melindungi wilayah dan status Anda," ujar Lorenzo.

Tetapi, usia Rossi bukan satu-satunya motivasi Yamaha untuk merekrut pembalap muda yang kuat.

Baca Juga: Malaysia Berpacu dengan Waktu Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Beregu Asia 2022


REKOMENDASI HARI INI

Wejangan Legenda Barcelona untuk Vinicius, Lupakan Ballon d'Or dan Segera Kembali ke Bentuk Terbaik demi Selamatkan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X