Baca Juga: Pengakuan Valentino Rossi, Merasa Terhebat Selama 5 Tahun di MotoGP
Satu hal yang mengejutkan, Cho Min Guk rupanya tak menjanjikan Asnawi Mangkualam selalu menjadi starter nantinya.
Namun, Cho Min Guk memastikan bahawa pemain berusia 22 tahun itu merupakan pemain penting bagi Ansan Greeners.
"Secara pribadi, Asnawi tampaknya adalah pemain yang memiliki spesialisasi di lini serang," kata Cho Min Guk, dilansir BolaSport.com dari media asal Korea Selatan, Sports Seoul.
Baca Juga: Anak Shin Tae-yong Dipastikan Tetap Bermain di K League 1 Musim Ini
"Meski dia tidak jadi starter dia bisa jadi pemain penting."
"Ini adalah sebuah cara meningkatkan ketertarikan kepada klub Ansan," ujarnya.
Sementara itu, jika memang rencana tersebut benar-benar terwujud sepertinya bukan hal yang sulit bagi Asnawi Mangkualam.
Baca Juga: Kabar Terbaru Proses Naturalisasi Pemain Keturunan Incaran Shin Tae-yong
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | sportsseoul.com |
Komentar