Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Mau Membebani Spurs, Conte Santai meski Cuma Dikontrak 18 Bulan

By Rebiyyah Salasah - Sabtu, 8 Januari 2022 | 18:00 WIB
Pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte, tak mempermasalahkan kontrak 18 bulan bersama The Lilywhites karena dirinya tak mau menjadi beban untuk klub.
TWITTER.COM/SPURSOFFICIAL
Pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte, tak mempermasalahkan kontrak 18 bulan bersama The Lilywhites karena dirinya tak mau menjadi beban untuk klub.

Pasalnya, juru taktik asal Italia itu menghindari gajinya yang besar menjadi beban bagi klub.

"Saya tidak perlu kontrak panjang untuk memastikan bekerja untuk sebuah klub," kata Conte. 

Baca Juga: Usai Digebuk Chelsea, Antonio Conte Sebut Spurs Punya Segudang PR

"Saya terbuka untuk memperbaiki situasi Tottenham dan saya siap untuk memberikan pendapat dan visi saya. Kontrak pendek tidak akan menjadi masalah bagi saya."

"Klub harus menghargai pekerjaan saya dan kemudian memperpanjang kontrak saya, tetapi hanya jika saya menunjukkan kepada klub bahwa saya pantas mendapatkannya."

"Saya bukan pelatih yang menginginkan kontrak bertahun-tahun. Juga, itu tidak adil. Karena saya tahu betul saya adalah pelatih top dengan gaji penting untuk klub," tuturnya menambahkan. 

Ia pun memperingatkan Spurs untuk mempertimbangkan kontribusinya lebih dulu sebelum sepakat memperpanjang kontraknya.

"Saya tidak ingin mengikat klub selama bertahun-tahun karena saya mengerti gaji adalah penting bagi klub," ujar Conte.

Baca Juga: Antonio Conte: Wajar Harry Kane Insecure soal Titel di Tottenham Hotspur

"Saya harus layak lebih dulu untuk mendapatkan kontrak jenis ini," ucapnya lagi. 


Editor : Beri Bagja
Sumber : daily mail, La Gazzetta dello Sport
REKOMENDASI HARI INI

Terungkap Ngeyelnya Marselino Ferdinan Tak Patuhi Instruksi Formasi Shin Tae-yong tapi Justru Borong Brace Saat Lawan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X