Catatan 35 gol di musim ini menempatkan Persebaya jadi tim paling produktif di Liga 1 musim 2021-2022.
Baca Juga: Hasil Liga 1 - Mantan Pemain Juventus Selamatkan Persija dari Kekalahan Lawan Persela
Aji Santoso pun cukup yakin bahwa timnya punya potensi menjadi juara jika mampu mempertahankan konsistensi.
"Ini suatu motivasi untuk kami bisa meraih yang terbaik di kompetisi kali ini karena kami juga memiliki kesempatan," ungkap Aji Santoso, seperti yang dikutip dari laman Surya.
Pernyataan yang disampaikan Aji Santoso seakan memberi sinyal bahwa ia punya ambisi untuk bisa membawa Persebaya mengukir sejarah gemilang merajai kompetisi sepak bola Indonesia lagi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Surya Online |
Komentar