Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Youngster Man United Curi Perhatian di Tengah Drama Ronaldo-Rangnick

By Raka Kisdiyatma Galih - Kamis, 20 Januari 2022 | 12:15 WIB
Penyerang Manchester United, Anthony Elanga, merayakan gol ke gawang Brentford pada pekan ke-17 Liga Inggris 2021-2022 di Brentford Community Stadium, Rabu (19/1/2022).
TWITTER.COM/MANUTD
Penyerang Manchester United, Anthony Elanga, merayakan gol ke gawang Brentford pada pekan ke-17 Liga Inggris 2021-2022 di Brentford Community Stadium, Rabu (19/1/2022).

Saat berjalan menuju keluar lapangan, Ronaldo terlihat ngomel.

Ronaldo lalu menunjukkan muka masam saat bersalaman dengan Rangnick.

Kapten timnas Portugal itu juga sempat membanting jaket saat berada di bangku cadangan pemain Man United.

Baca Juga: Hasil Lengkap Piala Afrika 2021 - Antar Mesir ke Babak 16 Besar, Mo Salah Tak Jadi Pulang ke Liverpool

Rangnick kemudian terlihat mengatakan sesuatu kepada Ronaldo.

Pelatih interim Manchester United, Ralf Rangnick, dengan Cristiano Ronaldo
TWITTER.COM/AGAMYGAMER
Pelatih interim Manchester United, Ralf Rangnick, dengan Cristiano Ronaldo

Terlepas dari insiden tersebut, fan Man United dibuat tersenyum dengan aksi brilian wonderkid-nya, Anthony Elanga.

Elanga sukses mencetak gol pembuka Man United di laga ini pada menit ke-55.

Memanfaatkan umpan silang dari Fred, Elanga sempat mengontrol bola dengan kaki kanan kemudian menyundulnya ke dalam gawang Brentford.

Itu menjadi gol perdana pemain berusia 19 tahun ini di ajang Liga Inggris.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Manchester United
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Siaran Liga Champions, Bisa Nonton Super Bigmatch Real Madrid vs AC Milan di Televisi dan Streaming

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X