Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditanya Penerus Valentino Rossi, Bos MotoGP Garuk-garuk Kepala

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 20 Januari 2022 | 15:00 WIB
Bos MotoGP alias CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta (kiri), berbicara dengan Valentino Rossi.
TWITTER.COM/GPONE
Bos MotoGP alias CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta (kiri), berbicara dengan Valentino Rossi.

Setelah Rossi tidak ada lagi di MotoGP, siapa pembalap yang bisa mencapai level seperti dia?

Pembahasan mengenai penerus Rossi sudah sering dianalisis oleh berbagai pihak dan memunculkan beberapa nama potensial di masa depan.

Kandidat pertama penerus Rossi adalah Marc Marquez (Repsol Honda).

Marc Marquez adalah sosok yang memenuhi syarat paling dekat dengan Rossi, yaitu berprestasi dan menghibur.

Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat tampil pada MotoGP Emilia Romagna 2021, Minggu (24/10/2021)
twitter.com/box_repsol
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat tampil pada MotoGP Emilia Romagna 2021, Minggu (24/10/2021)

Baca Juga: MotoGP Malaysia Tak Akan Tersaingi MotoGP Indonesia

Hingga sejauh ini, Baby Alien sudah menorehkan delapan gelar juara dunia di semua kelas balap.

Berikutnya ada Fabio Quartararo yang menghidupkan kembali tradisi juara Yamaha, tim pabrikan yang paling lama diperkuat Rossi.

Fabio Quartararo sukses menjadi juara dunia MotoGP 2021 setelah pasukan Iwata puasa gelar kurang lebih selama enam tahun.

Selain pembalap Prancis tersebut, perhatian khusus diberikan kepada pembalap Akademi VR46 yang merupakan anggota sekolah balap besutan Rossi.


REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136