Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengamat MotoGP Yakin Duet Marc Marquez-Joan Mir Bikin Honda Kuat

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 23 Januari 2022 | 09:15 WIB
Pemilik podium MotoGP Aragon 2021 yaitu Joan Mir (kiri), Francesco Bagnaia (tengah), dan Marc Marquez (kanan) usai balapan di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, Minggu (12/9/2021).
TWITTER.COM/MOTOGP
Pemilik podium MotoGP Aragon 2021 yaitu Joan Mir (kiri), Francesco Bagnaia (tengah), dan Marc Marquez (kanan) usai balapan di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, Minggu (12/9/2021).

Joan Mir akan mengisi satu slot yang kemungkinan besar itu adalah yang ditempati Pol Espargaro pada saat ini.

Pol Espargaro kemungkinan besar akan tergusur karena proses adaptasinya dengan motor RC213V tidak berjalan mulus.

Penampilan Pol Espargaro pun masih jauh dari apa yang diharapkan walau berhasil meraih satu podium di GP Emilia Romagna, Sirkuit Misano.

Pengamat MotoGP, Carlo Pernat, mengatakan Joan Mir akan menjadi pembalap yang tepat untuk menjadi tandem Marc Marquez pada MotoGP 2023.

Baca Juga: Jadwal MotoGP 2022 - Peluncuran Tim, Tes Pramusim di Mandalika, dan GP Indonesia

“Terlebih juga situasi di Suzuki yang belum jelas setelah mantan manajer mereka, Davide Brivio pergi,” kata Pernat dilansir Bolasport.com dari Motosan.

“Di masa lalu mereka sangat dekat dan sekarang saatnya telah tiba, mereka akan menjadi tim yang kuat dengan pembalap hebat,” ujarnya.

Pada pemberitaan sebelumnya, mantan manajer tim Honda Livio Suppo juga mengatakan Marc Marrquez tidak akan kesulitan berduet dengan Joan Mir jika itu terwujud.

“Memiliki rekan tim yang hebat akan membantu  Marc Marquez berkembang dan mitra yang kuat untuk pembalap adalah sebuah dorongan,” kata Livio Suppo.

Baca Juga: Joan Mir Takkan Jadi Masalah Marc Marquez jika Diboyong Repsol Honda


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X