Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Eks Lawan Evan Dimas di Timnas Indonesia Jadi Pemain Klub Liga Inggris Seutuhnya

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Kamis, 27 Januari 2022 | 11:35 WIB
Eks lawan Evan Dimas di timnas Indonesia, Hwang Hee-chan, resmi menjadi pemain klub Liga Inggris seutuhnya, Wolverhampton Wanderers.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Eks lawan Evan Dimas di timnas Indonesia, Hwang Hee-chan, resmi menjadi pemain klub Liga Inggris seutuhnya, Wolverhampton Wanderers.

Baca Juga: Striker Terbuang Manchester United Mau Bantu Sevilla Saingi Real Madrid Raih Gelar Liga Spanyol

"Wolves telah menggunakan opsi untuk mengontrak Hwang Hee-chan dengan kontrak permanen pada 1 Juli 2022 setelah pinjamannya selesai," tulis pernyataan resmi klub.

Hwang Hee-chan mendapatkan kontrak dari pihak Wolves hingga 2026.

Artinya, Hwang Hee-chan akan menetap di Molineux Stadium selama 4 tahun ke depan.

Direktur teknis Wolves, Scott Sellars, menyambut baik kesepakatan kontrak permanen Hwang Hee-chan dengan klub.

"Dengan setiap penandatanganan baru, Anda harus mengharapkan periode penyesuaian dan beradaptasi dengan lingkungan baru mereka," kata Sellars.

"Hee-chan telah menunjukkan dengan tepat apa yang kami harapkan darinya sebagai pemain, tetapi dia juga beradaptasi dengan cepat dan membuat dampak."

Baca Juga: Legenda Manchester United Optimistis Liverpool Salip Manchester City

"Dia memiliki pengaruh yang sangat positif tidak hanya pada tim, tetapi juga seluruh klub sepak bola, dan dia menjadi tambahan yang fantastis untuk Wolves."

"Kami dapat melihat langsung dari pertemuan pertama kami dengannya bahwa Hee-chan adalah seorang pemuda yang fokus dan gigih yang ingin sukses dalam karir sepak bolanya."


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : wolves.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Makin Ketat, IOAC 2024 Edisi Keenam Jadi Ajang Seleksi SEA Age Group Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X