Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MGPA Siapkan 290 Tenaga Marshall Jelang MotoGP Indonesia 2022

By Muhamad Husein - Minggu, 30 Januari 2022 | 17:45 WIB
Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Indonesia
https://twitter.com/ArubaRacing
Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Indonesia

"Karena tugasnya tidak akan jauh berbeda seperti mengibarkan bendera dan menolong pembalap ketika ada crash."

"Yang kita rekrut ini adalah pemudal lokal yang ingin berpartisi dalam kegiatan MotoGP."

Meski telah diperkuat sebanyak 290 tenaga Marshall, MGPA akan menambah personel jika dari jumlah yang ada dirasa kurang.

"Kalau dirasa belum cukup, kita akan buka lagi pendaftaran. Tapi kita lihat dulu karena yang punya otoritas ini kan IMI selaku pihak yang diberikan otoritas dari Federasi Sepeda Motor Internasional (FIM)," ujar Samsul.

Baca Juga: Rivalitas Verstappen vs Hamilton pada F1 2021 Ingatkan Bos MotoGP dengan Rossi vs Marquez pada 2015

"Apalagi, kami juga belajar dari pengalaman WSBK lalu, sehingga jumlah marshall ini tidak akan jauh berbeda saat WSBK, apalagi ini kita prioritaskan putra putri lokal."

Setelah registrasi ulang dari para marshall yang dinyatakan lolos, MGPA nantinya akan melakukan pelatihan kembali oleh IMI.

Tujuannya agar para marshall bisa mengerti tugas yang diberikan dan dapat dilibatkan pada event selanjutnya yang akan digelar di Sirkuit Mandalika.

"Jadi nanti tidak berhenti sampai MotoGP. Mereka akan tetap dilibatkan seterusnya karena mereka nanti sudah pegang sertifikat," tutur Samsul.

"Sehingga ketika dibutuhkan untuk kejuaraan di luar selain di Sirkuit Mandalika tenaga mereka bisa digunakan, sehingga ada peningkatan karier."

Baca Juga: Apa Bedanya Tes Shakedown dan Tes Resmi Saat Pramusim pada MotoGP?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Antara
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Beberkan Targetnya Usai Timnas Indonesia Raih 6 Poin di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X