Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nadal Jadi Raja Tunggal Grand Slam, Federer dan Djokovic Beri Respons Berkelas

By Fauzi Handoko Arif - Senin, 31 Januari 2022 | 08:45 WIB
Petenis tunggal putra asal Spanyol, Rafael Nadal, mengalahkan Daniil Medvedev pada pada final Australian Open 2022, Minggu (30/1/2022). Kemenangan ini menahbiskan Nadal sebagai pemain tunggal pertama yang memenangi 21 gelar grand slam.
TWITTER.COM/AUSTRALIANOPEN
Petenis tunggal putra asal Spanyol, Rafael Nadal, mengalahkan Daniil Medvedev pada pada final Australian Open 2022, Minggu (30/1/2022). Kemenangan ini menahbiskan Nadal sebagai pemain tunggal pertama yang memenangi 21 gelar grand slam.

Nadal dan Federer sama-sama mengalami cedera kaki. Nadal bahkan sempat berpikir untuk pensiun setelah enam bulan lebih berkutat dengan masalahnya itu.

Sementara Nadal akhirnya bertanding pada Australian Open 2022, Federer harus menepi untuk melanjutkan pemulihan pasca-operasi lutut.

"Saya bangga bisa berbagi era dengan Anda dan terhormat memainkan peran dalam mendorong Anda mencapai prestasi lebih banyak," tulis Federer melanjutkan.

"Anda juga mendorong saya selama 18 tahun terakhir. Saya yakin Anda akan mempunyai lebih banyak prestasi, tetapi saat ini nikmati kemenangan ini," lanjutnya.

Baca Juga: Osaka dan Nadal Raih Penghargaan Laureus World Sports Awards 2021

Ucapan selamat kepada Nadal juga mengalir dari Djokovic yang merupakan langganan juara Australian Open 2022.

Walau mengalami pengalaman tidak mengenakkan karena 'diusir' dari Australia akibat polemik vaksinasi, Djokovic tetap angkat topi atas pencapaian sang rival.

"Selamat kepada Rafael Nadal untuk gelar Grand Slam ke-21," tulis Novak Djokovic di Twitter.

"Pencapaian yang luar biasa. Selalu semangat juang yang mengesankan yang menang pada lain waktu," sambungnya.

Baca Juga: Kalahkan Djokovic, Nadal Raih La Decima Keempat pada Rome Masters 2021

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : instagram.com, twitter.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X