Namun setelah itu, tempo permainan Bajol Ijo mengalami penurunan.
Baca Juga: Jadi Tim ke-13, Persita Tangerang Umumkan 5 Pemain Positif Covid-19
Hal ini menyusul tidak adanya pergantiaan pemain yang dilakukan pelatih Aji Santoso.
Aji Santoso sepertinya masih percaya dengan kemampuan sebelas pemain pilihannya.
Terlebih, tidak banyak opsi di bangku cadangan mengingat hanya ada empat pemain yang dibawa.
Sementara di kubu PSIS, pelatih Drugan Djukanovic benar-benar memanfaatkan lima kali kesempatan pergantian pemain.
Baca Juga: Taklukkan PSS Sleman, Pelatih Persik Ungkap Ada 3 Tim yang Bertarung di Lapangan
Hal ini membuat permainan PSIS lebih stabil karena adanya penyegaran pemain.
Ahasil, pada 10 menit jelang laga berakhir,
PSIS nyaris memecah kebuntuan dalam beberapa kesempatan.
Sayang, keunggulan tersebut tak bisa dimaksimalkan dengan baik hingga peluit panjang babak kedua berakhir.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar