Seusai pertandingan, Aji Santoso pun menjelaskan apa yang terjadi.
Aji Santoso menilai pergantian pemain memang tidak memungkinkan untuk dilakukan timnya.
"Kami tidak melakukan pergantian karena saya merasa tidak ideal, jadi saya paksakan pemain bermain 90 menit," kata Aji Santoso, dalam jumpa pers virtual yang turut dihadiri BolaSport.com, Rabu (2/2/2022).
Baca Juga: Catatan Lama Musuh Ekshibisi Mike Tyson, Geprek Lawan Hingga Nyaris Sekarat
"Siapa yang saya masukan?."
"Di bangku cadangan ada Akbar yang tidak pernah latihan lima hari terakhir, kemudian ada Rendi dan Dicky," ujarnya.
Selain itu, Aji Santoso juga tidak ingin ambil risiko jika memasukan pemain lagi.
Baca Juga: Buntut Panjang Kasus Mason Greenwood, Manchester United Ikut Merugi
Terlebih Persebaya kini hanya memiliki 15 pemain dan jadwal Liga 1 2021-2022 di bulan Februari masih padat.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar