Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dani Alves Minta Ruang Ganti Barcelona Tak Bikin Ulah biar Sukses Lagi

By Sri Mulyati - Sabtu, 5 Februari 2022 | 08:15 WIB
Bek sayap Barcelona, Dani Alves, dalam laga melawan Granada.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Bek sayap Barcelona, Dani Alves, dalam laga melawan Granada.

Pergantian pelatih pun tidak terelakkan dengan mencopot Ronald Koeman untuk bisa memasukkan Xavi Hernandez.

Baca Juga: Lionel Messi Memang GOAT, tetapi Masih Kalah dari Cristiano Ronaldo di Satu Aspek

Namun, nasib Barcelona di bawah Xavi juga masih belum bisa terangkat.

Tersingkir dari Liga Champions, Piala Super Spanyol, dan Copa del Rey menjadi realitas yang harus diterima Barcelona.

Harapan di Liga Spanyol pun terasa jauh karena setelah 21 laga, Barcelona hanya menempati peringkat kelima.

Di tengah kondisi saat ini, Dani Alves ternyata masih memiliki optimisme untuk timnya.

Baca Juga: Dihalangi Pindah ke Barcelona, Kompatriot Lionel Messi Curhat soal Perlakukan Ajax

Alves meyakini Barcelona hanya perlu memperbaiki kondisi ruang ganti untuk bisa bangkit.

“Jika semua orang memaksimalkan kekuatan masing-masing, Barcelona akan kembali,” ujar Alves seperti dilansir BolaSport.com dari Sport.

“Hal ini seharusnya menjadi tujuan semua orang,” kata bek asal Brasil tersebut menambahkan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : sport.es
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X