Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan Tumbang di Tangan AC Milan, Rekor Apik Laga Kandang Dirusak Para Veteran

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 6 Februari 2022 | 08:47 WIB
Inter Milan dipaksa menelan kekalahan 1-2 dari AC Milan pada pekan ke-24 Liga Italia 2021-2022.
TWITTER.COM/INTER
Inter Milan dipaksa menelan kekalahan 1-2 dari AC Milan pada pekan ke-24 Liga Italia 2021-2022.

Zlatan Ibrahimovic juga mencetak dua gol saat Milan menaklukkan Inter di Giuseppe Meazza pada pekan ke-4 Serie A musim lalu.

Baca Juga: Cetak Brace ke Gawang Inter Milan, Olivier Giroud Ciptakan Sejarah

Dua gol yang dihasilkan Ibrahimovic pada waktu itu tercipta saat dirinya berusia 39 tahun.

Dua pemain veteran milik skuad arahan Stefano Pioli tersebut seolah menjadi 'kryptonite' bagi Inter jika harus bertarung di Giuseppe Meazza.

Momen Derby della Madonnina antara AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia 2021-2022.
TWITTER.COM/ACMILAN
Momen Derby della Madonnina antara AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia 2021-2022.

Sementara itu, bagi Milan, kemenangan atas Inter kali ini membuat mereka berhasil meraih kemenangan back-to-back tandang pertama atas sang rival sekota di Liga Italia sejak 2005.

Di sisi lain, kemenangan atas Inter juga membuat Milan hanya berjarak satu poin saja di tangga klasemen sementara Serie A.

Inter mengumpulkan 53 poin sementara Milan mengoleksi 52 poin, tetapi pasukan Simone Inzaghi masih menyimpan satu pertandingan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Squawka Football, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Ungkapan Jonatan Christie Usai ke Semifinal Saat Underdog Tuan Rumah Penakluk Viktor Axelsen Meradang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X