Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ralf Rangnick Lagi-lagi Berulah, Para Pemain Man United Kobarkan Pemberontakan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 6 Februari 2022 | 22:00 WIB
Para pemain Manchester United dikabarkan mengobarkan pemberontakan karena tak suka dengan Ralf Rangnick yang kembali berulah.
FOOTBALL DAILY
Para pemain Manchester United dikabarkan mengobarkan pemberontakan karena tak suka dengan Ralf Rangnick yang kembali berulah.

Menurut data Transfermarkt yang dikutip BolaSport.com, Rangnick telah melakoni 11 laga bersama Manchester United di semua kompetisi.

Dari 11 laga itu, pelatih asal Jerman tersebut hanya mampu meraih enam kemenangan.

Sementara itu, lima laga lainnya berakhir dengan tiga kali seri dan dua kali kalah.

Tak berhenti di situ, kehadiran Rangnick juga dinilai membuat ruang ganti Manchester United justru semakin memanas.

Paling terbaru, Rangnick mengatakan kalau gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard, tidak mau bermain.

Baca Juga: Wonderkid Man United Alami Pelecehan Rasial di Media Sosial

Rangnick mengatakan kalau Lingard meminta kepada pihak Man United untuk berlibur dan tidak bermain melawan Middlesbrough.

Gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard, diragukan masa depannya tetap berada di Old Trafford.
TWITTER.COM/TRANSFERCHANGER
Gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard, diragukan masa depannya tetap berada di Old Trafford.

"Jesse meminta saya dan klub untuk libur beberapa hari demi menenangkan pikirannya," kata Rangnick pada konferensi pers jelang pertandingan melawan Middlesbrough.

"Dia akan kembali berlatih pada Senin depan dan menjadi bagian dari skuad Manchester United lagi," tutur Rangnick menambahkan.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Marca, Transfermarkt
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Kirim Sindiran, Media Vietnam Langsung Panas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136