Momota dikalahkan Kazumasa Sakai 21-16, 21-9 pada pertandingan tunggal putra pertama. Timnya, NTT East seharusnya menghadapi Nihon Unisys (tim Yuta Watanabe) pada semifinal, tetapi itu tidak akan terjadi karena pembatalan.
Pada 8 Februari, total 21 pemain dan staf yang bersaing di liga telah dinyatakan positif Covid-19.
Baca Juga: Target Tinggi Menunggu Praveen/Melati pada Ajang German Open 2022
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Badmintonplanet.com |
Komentar