Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MGPA Janji Biang Kerok Kotornya Mandalika Tuntas Sebelum MotoGP Indonesia

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 13 Februari 2022 | 10:15 WIB
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, saat beraksi pada Tes Pramusim MotoGP Mandalika yang digelar di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB, Indonesia, Sabtu (12/2/2022).
MGPA
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, saat beraksi pada Tes Pramusim MotoGP Mandalika yang digelar di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB, Indonesia, Sabtu (12/2/2022).

"Soal keselamatan, Mandalika adalah salah satu sirkuit paling aman," kata juara bertahan, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha).

"Permintaan kami adalah agar sirkuitnya dibersihkan, karena tes kemarin sangat berbahaya."

Salah satu sumber masalah buruknya kebersihan lintasan Mandalika adalah kegiatan kontruksi yang berlangsung di sekitar area sirkuit.

Dilansir dari Antaranews.com, alat-alat berat masih digunakan di dalam sirkuit untuk memasang tribune dan bangunan lainnya.

Baca Juga: Hasil Tes Pramusim MotoGP Mandalika - Adik Rossi Tercepat, Marquez dan Quartararo Tembus Lima Besar

Pekerja juga masih dikerahkan di luar sirkuit untuk pembangunan jalan baru menjelang balapan MotoGP Indonesia pada 18-20 Maret mendatang.

Kegiatan ini menyebabkan bertambahnya intensitas debu lintasan Sirkuit Mandalika.

Vice President Director Mandalika Grand Prix Association (MGPA), Cahyadi Wanda, menyatakan seluruh kegiatan konstruksi ditargetkan selesai pada awal Maret.

"Di awal Maret ini jadi semua, jadi waktu mereka masuk ke sini sudah tidak ada pembangunan, itu yang menjadi kunci," katanya.

Baca Juga: Mencoba Berhitung, Berapa Jumlah Lap Balapan MotoGP Indonesia di Mandalika?

"Setelah pramusim ini, kalaupun ada (pengerjaan ulang) itu minor, tidak ada pengerjaan besar untuk trek."

MGPA juga masih menunggu hasil investigasi dari Dorna Sport dan FIM (Federasi Motor Internasional) soal penyebab kotornya Sirkuit Mandalika.

"Kalau sekarang, evaluasinya kami belum terima, akan terima besok, apakah benar (penyebabnya) aspal atau hal lain," kata Cahyadi.

Baca Juga: Tes Pramusim MotoGP Mandalika - Kendala Debu dan Kerikil Dijamin Tak Terulang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : antaranews.com, Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X