Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Sidang Komdis PSSI: Ryuji Utomo Kena Denda Rp 10 Juta, Bek PSS Lebih Besar Rp 50 Juta  

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 22 Februari 2022 | 15:15 WIB
Bek Persija Jakarta,Ryuji Utomo, sedang memasuki lapangan laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persija Jakarta,Ryuji Utomo, sedang memasuki lapangan laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)

Beruntungnya, Persija yang bermain dengan 10 pemain mampu menahan imbang Persebaya dengan skor akhir 3-3.

Selain Ryuji Utomo, dua pemain lain yang terkena sanki juga sama-sam berposisi sebagai pemain belakang.

Adalah Aaron Evans (PSS Sleman) dan Hasim Kipuw (PSM Makassar).

Aaron Evans dijtauhi sanksi lebih berat yakni larangan pertandingan sebanyak empat kali dan denda Rp 50 juta.

Pemain asal Australia itu dianggap melakukan tingkah laku buruk terhadap perangkat pertandingan saat laga melawn Barito Putera, (6/2/2022).

Baca Juga: Profil Shayne Pattynama: Pemain Keturunan Semarang Segera Bela Timnas Indonesia

Adapun Hasim Kipuw dihukum Larangan bermain 2 pertandingan dan denda Rp 10 juta.

Dia dinilai melakukan tingkah laku buruk dengan cara menendang pemain Bali United, (7/2/2022).

Sementara itu, satu ofisial Persita Tangerang juga tak lupur dari hukuman karena diketahui sengaja menghina dan melanggar fair play ketika laga kontra Borneo FC, (2/2/2022).


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : PSSI
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Kabar Bagus ke AC Milan, Eliano Reijnders Bocorkan Masa Depan Sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X