Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, berharap para pemain timnas U-19 Indonesia bisa meningkatkan kemampuan di Korea Selatan.
Baca Juga: Eks Kiper Chelsea Sebut Final Piala Liga Inggris akan Berjalan Menarik
Selain berlatih di sana, timnas U-19 Indonesia akan melakoni sejumlah laga uji coba salah satunya melawan timnas U-20 Korea Selatan.
"Para pemain harus kerja keras, disiplin, fokus demi meningkatkan mental, skill, fisik, dan performa mereka selama di Korea Selatan.”
“TC di Korea Selatan merupakan rangkaian persiapan mengikuti Piala Dunia U-20 2023 mendatang," kata Iriawan dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.
Baca Juga: Juergen Klopp Harapkan Dukungan Lebih dari Fan Liverpool di Final Piala Liga Inggris
40 Pemain di Pemusatan Latihan tim U-19 Indonesia di Korea Selatan:
1. Kadek Arel Priyatna - Bali United
2. Aditiya Daffa AI Haqi - Barito Putera
3. Alexandro Felix Kamuru - Barito Putera
4. Yogi Hermawan - Barito Putera
5. Arsa Ramadan Ahmad - Bhayangkara FC
6. Frezy AI Hudaifi - Bhayangkara FC
7. Muhammad Khakim AI Mukhasibi - Bhayangkara FC
8. Muhamad Faiz Maulana - Bina Taruna
9. Rabbani Tasnim Siddiq - Borneo FC
10. Ronaldo Joyberra R Junior - Madura United
Baca Juga: Paul Pogba Siap Merapat ke PSG karena Man United Tak Baik untuk Mentalnya
11. Bramdani - Persebaya Surabaya
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar