Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persik Waspadai Kebangkitan Arema FC dan Ungkap Target Finis di Liga 1

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 26 Februari 2022 | 17:45 WIB
Para pemain Persik Kediri saat selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Persiraja Banda Aceh dalam laga pekan ke-27 Liga 1 2021/2022, di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Bali, Rabu (23/2/2022).
Alit_Binawan
Para pemain Persik Kediri saat selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Persiraja Banda Aceh dalam laga pekan ke-27 Liga 1 2021/2022, di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Bali, Rabu (23/2/2022).

"Sebenarnya kondisi tim ini tidak tegang maupun rileks, namun kami tetap waspada, fokus, dan konsentrasi untuk setiap laga."

"Kami tinggal menyisakan tujuh pertandingan, terdekat melawan Arema FC mau tak mau kita harus targetkan poin," tegasnya.

Javier Roca memprediksi laga Persik vs Arema FC akan berjalan sengit karena kedua tim sama-sama membutuhkan poin.

Terlebih bagi Arema FC yang dituntut menang agar kembali ke posisi puncak setelah dilengserkan Bali United.

Baca Juga: Redam Aksi Balas Dendam Penyerangan di Lumajang, Bonek Pilih Jalur Hukum

"Arema FC adalah tim yang komplet dan memiliki kekuatan merata jadi kami tak hanya fokus satu pemain tapi setim," tutur Javier Roca.

"Kami harus waspadai semua karena mereka juga dalam kondisi sangat membutuhkan poin untuk mengejar Bali United.'

Lebih lanjut, Javier Roca mengungkapkan target finish Persik Kediri di Liga 1 2021-2022.

"Semakin tinggi kita dapat posisi di klasemen itu semakin bagus, tidak ada patokan angka atau posisi tertentu."

"Kami mencoba untuk meraih hasil terbaik dari satu pertandingan ke pertandingan lain agar tetap menjauhi degradasi dan semakin naik di klasemen," ujarnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Arsenal Vs PSG - Misi Raih Kemenangan Perdana, The Gunners bakal Jadikan Les Parisiens Sasaran 3 Poin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X