Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Marc Marquez, Fabio Quartararo dan Ducati yang Main Keroyokan, MotoGP 2022 Keras

By Agung Kurniawan - Minggu, 27 Februari 2022 | 15:00 WIB
Marc Marquez (Repsol Honda) dan Aleix Espargaro (Aprilia Gresini) pada kualifikasi MotoGP Jerman di Sachsenring, Jerman, 19 Juni 2021.
TWITTER.COM/TKNEWS8
Marc Marquez (Repsol Honda) dan Aleix Espargaro (Aprilia Gresini) pada kualifikasi MotoGP Jerman di Sachsenring, Jerman, 19 Juni 2021.

Setidaknya, Francesco Bagnaia yang akan membawa bendera Ducati untuk bersaing melawan Fabio Quartararo dan Marc Marquez musim ini.

"Dengan Marc Marquez tentu masih menjadi salah satu favorit bersama Quartararo dan Bagnaia," ucap Jorge Lorenzo.

Bagi Jorge Lorenzo, ini adalah momen emas bagi Ducati karena mereka memiliki motor yang paling sempurna di grid MotoGP.

Kekuatan pasukan Borgo Panigale kian bertambah dengan hadinya Jorge Martin yang membela tim satelit mereka, Pramac Racing.

"Saya pikir Ducati hampir mencapainya, mereka harus mencapainya, karena, bagi saya mereka memiliki motor paling lengkap," kata Jorge Lorenzo.

"Tahun ini Bagnaia sudah berkonsolidasi, Jorge Martin juga datang dengan sangat kuat dan eksplosif."

"Fabio Quartararo juga harus berada dalam pertarungan itu karena dia adalah juara bertahan," tuturnya menambahkan.

Baca Juga: Gandeng Pol Espargaro, Marc Marquez Ingin Berjuang bersama Raih Gelar MotoGP 2022

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Wejangan Legenda Barcelona untuk Vinicius, Lupakan Ballon d'Or dan Segera Kembali ke Bentuk Terbaik demi Selamatkan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X