Pembalap:
33. Brad Binder (26 tahun/1 gelar/17 kemenangan/37 podium)
88. Miguel Oliveira (27 tahun/0 gelar/15 kemenangan/39 podium)
KTM mengalami hasil yang campur aduk pada 2021. Binder dan Oliveira bisa menang tetapi tidak benar-benar menginggit bahkan setelah update pada paruh musim.
Di tengah perubahan posisi di manajemen, performa keduanya kurang menggugah saat tes pramusim. Binder yang menjadi pembalap KTM teratas berada di urutan ke-11.
Meski begitu, manajer tim baru, Francesco Guidotti, meyakinkan bahwa ada kemajuan yang bisa diharapkan dari motor baru RC16.
6. Aprilia Racing
Pembalap:
12. Maverick Vinales (27 tahun/1 gelar/25 kemenangan/68 podium)
41. Aleix Espargaro (32 tahun/0 gelar/0 kemenangan/3 podium)
Aprilia akan mengawali kiprah sebagai tim pabrikan seutuhnya tahun ini. Sinyal positif menguat setelah hasil bagus dari tes pramusim.
Penampilan kuat Vinales maupun Espargaro saat masa geladi bersih bukan hal istimewa. Lebih-lebih keduanya memang punya keunggulan dalam putaran tunggal.
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar