Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Plot Twist Ducati, Tim Pabrikan Pakai Mesin Lama untuk MotoGP 2022

By Agung Kurniawan - Jumat, 4 Maret 2022 | 11:00 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, saat mengaspal pada MotoGP Algarve 2021 di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, Minggu (7/11/2021).
TWITTER.COM/DUCATICORSE
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, saat mengaspal pada MotoGP Algarve 2021 di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, Minggu (7/11/2021).

Dua pembalap Ducati, Francesco Bagnaia (kiri) dan Jack Miller (kanan) saat meluncurkan livery untuk MotoGP 2022
https://twitter.com/DucatiMotor
Dua pembalap Ducati, Francesco Bagnaia (kiri) dan Jack Miller (kanan) saat meluncurkan livery untuk MotoGP 2022

Ya, Francesco Bagnaia memutuskan mengambil langkah berani untuk tidak memakai mesin GP22 di motornya pada MotoGP 2022 ini.

Pembalap asal Italia tersebut akan memakai mesin motor lama yang membawanya menjadi runner-up pada MotoGP 2021 lalu.

Tak ayal dengan keputusan Francesco Bagnaia yang memakai mesin lama juga berimbas kepada rekan setimnya Jack Miller.

Baca Juga: Moto3 Qatar 2022 - Modal Apik di Losail, Mario Aji Pede Tampil Solo

Seperti Francesco Bagnaia, Jackass juga menggunakan mesin keluaran 2021 karena adanya regulasi satu tim pabrikan harus memakai satu jenis mesin.

Namun demikian, mesin GP22 akan tersemat di motor duo Pramac Racing yakni Johann Zarco dan Jorge Martin serta Luca Marini dari VR46.

Langkah untuk memakai mesin lama ini diambil Francesco Bagnaia setelah dia merasa tidak memiliki sensai yang lebih mumpuni untuk GP22.

Mesin lama dipandang jauh lebih baik di mata pria berusia 25 tahun itu di mana musim lalu dia mengumpulkan sembilan podium dengan empat kemenangan.

Baca Juga: Pembalap Tebak Juara MotoGP 2022 - Marquez-Bagnaia-Quartararo Sehati, Mir Bukannya Tahu Diri


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motorsport
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Inggris - Ada Big Match Liverpool vs Man City, Man United Ditantang Tetangga Si Merah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X